Cara Daftar Member BakoelPulsa
Pendaftaran secara mandiri via SMS
Setyawan
Tanggal Pembaruan Terakhir 4 tahun yang lalu
Untuk mendaftarkan diri sebagai member Bakoel Pulsa silakan kirim SMS ke salah satu dari nomor-nomor center berikut ini :
Provider | Nomor |
Telkomsel | 081329666600 |
XL | 083866879000 |
Three | 08979384000 |
Dengan format sebagai berikut :
DAFTAR.NAMA.ALAMAT.PIN_YANG_DIINGINKAN
*PIN minimum 4 digit, boleh kombinasi angka dan huruf tanpa simbol
Contoh :
DAFTAR.ALEXANDER.SETURAN CATURTUNGGAL DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA.0Satu000
Tunggu SMS pemberitahuan bahwa pendaftaran anda sudah berhasil.
Note : Status member anda setelah terdaftar adalah sebagai unverified member dengan limitasi transaksi maksimal 150rb / hari, deposit max 100rb dan tidak bisa melakukan transaksi produk E-Money.
Untuk bisa menikmati seluruh layanan, silakan lakukan upgrade akun menjadi verified member dengan menghubungi CS kami.